danmaku icon

#KompetisiKreasiUnggahan5 TEROR HACHISAKUSAMA, HANTU PENCULIK ANAK ANAK!!! | Alur Film Klara Tania

7 ViewsJan 10, 2026

TEROR HACHISAKUSAMA, HANTU PENCULIK ANAK ANAK!!! | Alur Cerita Film oleh Klara Tania Hai salam kenal, aku Klara Tania. Video kali ini membahas alur cerita dari sebuah film horror Jepang berjudul Nightmare Resort (2023). Film ini nyeritain tentang terror Hachisakusama, hantu Jepang yang tingginya 8kaki atau 2,45meter. Wujudnya wanita bergaun putih, pakai topi, dan wajahnya mengerikan. Hachishakusama bisa niru suara orang lain untuk nipu manusia, dan hobinya nyulik anak anak / remaja yang usianya dibawah 20 tahun!! Bocil hati hati ya sama Hachishakusama!!!
warn iconRepost is prohibited without the creator's permission.
creator avatar

Disyorkan untuk anda

  • Semua
  • Anime