danmaku icon

KANGKAMIAK PART 1

13 Ditonton12/01/2026

Kangkamiak merupakan salah satu cerita makhluk mistis dalam cerita rakyat Kalimantan. Ia digambarkan menyerupai seperti wanita namun dengan sosok yang menyeramkan, sering mengganggu manusia—terutama anak-anak—dan dipercaya muncul di tempat sepi atau gelap sebagai penakut atau penculik dalam kisah rakyat.
warn iconDilarang memposting ulang tanpa izin dari Kreator.
creator avatar