danmaku icon

Singsot (2025) | Full Movie HD | Film Indonesia

38 Ditonton10 jam yang lalu

Di sebuah desa kecil di pedalaman Jawa, ada sebuah mitos mengenai larangan bersiul setelah maghrib. Film diawali dengan seorang pria yang sedang menangkap burung dengan cara bersiul. Tidak lama setelahnya, ada suara siulan yang terdengar dari balik pepohonan dan tiba-tiba pria tersebut terseret dan terhisap masuk ke dalam pepohonan. Ipung adalah seorang anak yang hidup bersama kakek dan neneknya di sebuah desa di Yogyakarta. Mereka tinggal di rumah sederhana di pinggir desa, dikelilingi sawah dan hutan lebat. Suatu hari, Ipung bersama dua temannya, Didit dan Kholis bersepeda bersama untuk mengejar layangan putus. Hari sudah hampir gelap dan layangan jatuh di tengah hutan. Ipung sebenarnya ingin mencari layangan tersebut, tapi Kholis melarangnya dan mengajaknya pulang. Ada sebuah mitos yang dipercaya masyarakat daerah situ, yaitu "singsot", larangan bersiul saat senja. Siulan saat senja dipercaya bisa memanggil "setan siulan" atau roh jahat yang haus darah, yang akan datang menjemput nyawa orang yang melanggarnya. Ipung yang tidak percaya dengan mitos tersebut tetap bersiul di malam hari. Hal tersebut membuat neneknya, Mbah Wedok menyuruh suaminya, Mbah Lanang, untuk menegur Ipung. Mbah Lanang menegur Ipung dan kemudian berangkat untuk ronda. Saat melewati rumah Mbah Darmo, Mbah Lanang mengetahui dari salah satu warga yang sedang di sana baru saja menemukan Mbah Darmo yang tergeletak di lantai. Belakangan diketahui bahwa ternyata Mbah Darmo telah meninggal. Keesokan harinya, pria yang di awal cerita terhisap masuk ke dalam pepohonan sedang terbaring lemah di rumahnya. Pria tersebut bernama Agus Pete. Saat coba disuapi makanan oleh istrinya (Wiwik), Agus mendadak terbelalak ketakutan seperti melihat sesuatu yang menakutkan. Ipung mulai melihat penampakan-penampakan supernatural dan sering bermimpi buruk. Saat acara pelayatan Mbah Darmo, para warga bergunjing mengenai Pete dan Wiwik. Dalam acara lomba burung, Mbah Lanang berbincang-bincang dengan Mbah Manto
creator avatar
banner
Film Indonesia Horor
2/6
1
Sebelum 7 Hari (2025) | Full Movie HD | Film Indonesia
1:47:08

Sebelum 7 Hari (2025) | Full Movie HD | Film Indonesia

365 Ditonton
2
Singsot (2025) | Full Movie HD | Film Indonesia
1:14:54

Singsot (2025) | Full Movie HD | Film Indonesia

38 Ditonton
3
Godaan Setan Yang Terkutuk (2025) | Full Movie HD | Film Indonesia
1:28:25

Godaan Setan Yang Terkutuk (2025) | Full Movie HD | Film Indonesia

162 Ditonton
4
Almarhum (2025) | Full Movie HD | Film Indonesia
1:42:59

Almarhum (2025) | Full Movie HD | Film Indonesia

1.4K Ditonton
5
Anak Kunti (2025) | Full Movie HD | Film Indonesia
1:37:17

Anak Kunti (2025) | Full Movie HD | Film Indonesia

912 Ditonton
6
Narik Sukmo (2025) | Full Movie HD | Film Indonesia
1:35:15

Narik Sukmo (2025) | Full Movie HD | Film Indonesia

559 Ditonton

Direkomendasikan untukmu

  • Semua
  • Anime