danmaku icon

Carry On (2024)

678 Ditonton20/12/2024

Adalah Ethan Kopek, seorang pemuda yang menghadapi titik jenuhnya bekerja di bandara. Ethan sempat berusaha mendaftar sebagai polisi demi menutupi catatan kriminal sang ayah namun gagal. Pacar Ethan, Nora, memberitahu sang kekasih bahwa dirinya tengah hamil. Nora yang melihat Ethan sudah tak ada semangat kerja memohon agar sang pacar mencoba lagi untuk masuk ke kepolisian.
warn iconDilarang memposting ulang tanpa izin dari Kreator.
creator avatar