danmaku icon

Haohshoku Haki Ace Sang Anak Raja Bajak Laut!

51 ViewsFeb 19, 2024

Terjadi saat Flashback ASL (Ace, Sabo, Luffy), Ace dan Luffy ditangkap oleh Bajak Laut Bluejam di Grey Terminal. Luffy berusia 7 Tahun dan Ace 10 Tahun. Ace ingin menyelamatkan Luffy dari serbuan Bajak Laut Bluejam, dalam kondisi yang sangat terdesak dan tanpa disadari Haoshoku Haki Ace muncul untuk menyelamatkan si adik dan berhasil menumbangkan para kroco bajak laut Bluejam.
creator avatar